Senin, 06 Maret 2017

When you wish upon a sakura dan teori funsi popular romance menurut Radway


When you wish upon a sakura merupakan film kerjasama antara 2 negara yaitu Indonesia dan Jepang. Film yang tayang tahun 2016 di waku-waku japan berseting di Tokyo Jepang dan Yogyakarta Indonesia. Film yang mengunakan 3 bahasa (Indonesia, Inggris, dan Jepang) di perankan oleh aktris indonesia Chelsea islan (berperan sebagai  heroin bernama Ellie) ia di pasangkan dengan aktor asal jepang Shu watanabe (berperan sebagai hero bernama Ryo igawa).



Sinopsis cerita
Menceritakan Ellie mahasiswa asal Yogyakarta yang ingin pergi ke jepang untuk melihat pohon sakura sungguhan dikaremakan neneknya sewaktu kecil diberikan lukisan pohon sakura oleh pelukis asal Jepang. Ellie kemudian iseng meminta pertemanan kepada orang jepang di facebook yang memakai foto pohon sakura yang bermekaran sebagai foto profilnya. Ryo igawa pemilik akun tersebut kemudian menerima permintaan Ellie. mereka pun berhubungan melalui facebook yang sampai pertemuan mereka kelak di negeri sakura.
Film When you wish upon a sakura dan kaitanya dengan Radway
Tahap Awal
1. Perpindahan keadaan heroin dari yang sudah dikenal kehilangan
2. Heroine menduga hero tidak tertarik padanya.
3. Hero merespon ambigu terhadap heroine.
4 .Akhirnya heroin mengetahui perassan heroin yang sesungguhnya.
5. Heroine merespon perilaku hero dengan sikap dingin dan marah.

            Pengenalan ellie dengan ryo melalui facebook, kemudian mereka berhubungan terus di facebook. Hingga akhirnya ellie mendapat voucher wisata ke jepang, ia dan temanya wiwik pergi ke jepang dan akhirnya bertemu dengan ryo yang menjemput mereka di bandara. Mereka beersama-sama keliling jepang.

            Ketika udah masa pulang ellie yang kemudia ingin naik pesawat terpisah dengan wiwik dikarenakan wiwik tidak mengetahui kalau ellie belum naik pesawat dan pingsan di bandara. Ryo yang mendapat kabar ellie pingsan dan di bawa ambulan ke rumah sakit segera pergi ke rumah sakit. Ryo meenemani ellie di rumah sakit.
           
            Ketika udah keluar dari rumah sakit ellie tinggal sementara di jepang di rumah mrs. Kito seorang mangaka (penulis komik) yang editornya adalah ryo. Ketika tinggal di rumah mrs. Kito ellie pernah ditanya ole istrinya, “Apa kaamu suka pada ryo ?, mungkin dia suka padmu” ellie pun menjawab “Tidak mungkin” istri mrs. Kito berkata lagi “mungkin ryo belum menyadarinya tapi kurasa dia menyukaimu, tidak  dia pasti menyukaimu”.

            Dengan bantuan teman Ryo masako yang bekerja di kedutaan Indonesia jepang, akhirnya ellie bisa pulang ke Indonesia. Di bandara ryo mengantar ellie ke Indonesia, kemudia ryo memberikan cangkang sakura dan ryo berjanji akn menemui ia di Indonesia suatu saat.

Tahap pertengahan

6. Hero membalas dengan menghukum heroine.
7. Hero dan heroine dipisahkan secara fisik dan atau emosional
8. Hero memperlakukan heroine dengan lembut
9. Heroine merespon kelembutan hero dengan hangat
10. Heroine menafsirkan perilaku ambigu hero sebagai produk luka masa lalu.
11. Hero mengusulkan atau secara terbuka menyatakan cintanya atau menunjukkan
komitmennya yang teguh untuk heroine dengan kelembutan yang mendalam.

            Eliie yang sudah sampai Indonesia mendapatkan kabar bahawa ia di jodohkan. Ellie yang bingung tidak tahu harus berbuat apa karena ia udah mencinti ryo. Kemudai ryo mengetahui bahwa ellie aklan menikah ketika ia mendapatkan kabar dari wiwik melalui pesan “Ellie akan menikah! Ryo, kau tak masalah dengan itu”.

             Akhirny ryo memutuskan untuk  ke Yogyakarta menemui ellie. Tapi ellie harus menikah karena sudah diputuskan dan ellie tidak di perbolehkan menemui ryo, tapi ryo memutuskan untuk memunggu hingga ellie mau menemuinya.

            Ellie memutuskan untuk menemui ryo yang sedang berada di kafe. Mereka berjalan-jalan bersama di Yogyakarta.  Hingga akhirnya ketika mereka selesai berjalan-jalan ryo mengungkapkan perasaanya pada ellie. Tapi ellie tidak bias menerima cinta ryo karena ia ingin membuat bahagia ibunya dengan menikah dengan tunanganya.

           
Tahap Akhir

12. Heroine merespon secara seksual dan emosional.
13. Identitas heroine dikembalikan
            Ellie yang bingung dengan perasaan ya akhirinya mengutarakan pada ibunya dan ibunya mengatakan ia hanya perlu mengikuti kata hatinya. Ellie memutuskan untuk pergi ke Tokyo menemui ryo.
            Merka akhirnya bertemu dan berpelukan dan ellie akhirnya mengatakan perasaanya yang sesungguhnya bahwa ia mencintai ryo.

Post By mujiburrahman choir (1414015026) Sastra A 2014

Tidak ada komentar:

Posting Komentar